
6. Lucky - Jason Mraz & Colbie Caillat (2009)
Lirik lagunya mencerminkan Anda dan pasangan, kekasih sekaligus sahabat.
7. More Than Words - Extreme (1990)
Milenial harus dengar versi aslinya, ketika gitaris band Extremen, Nuno Bettencourt, jadi idola, ha ha.
8. Penantian Berharga - Rizky Febian (2016)
Lagu jazzy yang catchy dan lirik yang bikin Anda bilang, "Betul juga...."
9. Shape of You - Ed Sheeran (2017)
Lagu yang langsung mencuri perhatian saya ketika dirilis.
10.Untitled - Maliq & d'Essentials (2012)
Saya suka lagu ini, karena rayuan liriknya realistis tanpa mendayu-dayu.
Foto: Juni Suara Kreasi