10. Wortel

Wortel tidak hanya bagus untuk mata, tapi juga untuk kulit. Wortel kaya akan vitamin A yang mencegah produksi sel berlebihan dalam lapisan luar kulit. Vitamin A juga mengurangi perkembangan sel kanker kulit. Jadi pastikan Anda mengonsumsi setengah cangkir wortel setiap hari untuk kulit yang sempurna.
Baca soal peluang bisnis perawatan kulit di sini.
sumber: en.amerikanki.com